Literasi Digital, Pacu Kreativitas di Era Milenial
Operator Desa 18 Oktober 2019 10:09:10 WIB
Kehadiran teknologi informasi yang berkembang pesat di tengah masyarakat sering kali menjadi pisau bermata dua yang meresahkan masyarakat. Di satu sisi hal tersebut menyediakan berbagai manfaat untuk kehidupan, namun di sisi lain kehadiran teknologi yang semakin canggih menyebabkan masyarakat, khususnya anak-anak menjadi kurang beraktivitas dan menghambat kreativitasnya.
Bertolak dari hal tersebut, kelompok KKN G-089 melakukan kegiatan Literasi Digital yang dimaksudkan untuk mengupas lebih jauh kebermanfaatan teknologi bagi anak-anak, khususnya dalam hal meningkatkan kreativitas. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersamaan dengan TPA di masjid, dimulai dengan pengenalan tentang aplikasi-aplikasi dalam komputer, lalu anak-anak diminta untuk mencoba memilih dan mengoperasikan salah satu aplikasi yang ada.
Kegiatan ini mendapat sambutan yang bagus dari para orang tua karena anak-anak mereka tidak hanya fokus terhadap game yang biasanya menjadikan anak-anak menjadi malas dan tidak kreatif.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BLT Dana Desa Kalurahan Sumbergiri Bulan April 2025 Telah Dicairkan
- Pemerintah Kalurahan Sumbergiri Pasang Banner Publikasi APBKal sebagai Bentuk Transparansi ke Warga
- LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2024
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2025
- Pemerintah Kalurahan Sumbergiri Cairkan BLT Dana Desa dan Insentif Lainnya
- Safari Tarawih Kalurahan Sumbergiri Dimulai
- Upacara Pelepasan Jenazah Kamituwa Sumbergiri Berlangsung Penuh Haru